Malang Punya SPKLU Terbanyak se Jatim, 800 Kendaraan Listrik Transaksi Setiap Hari
Malang Punya SPKLU Terbanyak se Jatim, 800 Kendaraan Listrik Transaksi Setiap Hari MALANG – PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Malang menegaskan komitmennya mendukung transisi energi nasional melalui penguatan ekosistem kendaraan listrik. Salah satunya dengan menghadirkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) terbanyak di Jawa Timur yang kini berada di…












